Cara Menggunakan Aplikasi Dana Terbaru - ingin tau bagaimana caranya menggunakan Aplikasi Dana beserta kelebihan-kelebihan yang dimilikinya?
Kalau ya, langsung saja simak artikel berikut ini karena setelahnya kamu pasti akan tau banyak hal mengenai Aplikasi Dana.
Bagaimana cara menggunakan DANA?
- Download aplikasi DANA.
- Masukkan nomor ponselmu yang aktif. ...
- Masukkan kode token (OTP) yang dikirim ke nomor ponselmu via SMS.
- Masukkan nama lengkapmu sesuai KTP.
- Buat PIN DANA kamu menggunakan 6 digit angka. ...
- Ulangi PIN DANA yang telah kamu buat untuk konfirmasi.
Top Up saldo DANA minimal berapa?
Adapun minimal top up DANA di mobile banking, internet banking adalah Rp 10.000. Sedangkan minimal top up DANA di ATM adalah Rp 20.000. Sementara minimal top up DANA di Alfamart, Alfamidi, dan minimarket lainnya sebesar Rp 50.000.
Bagaimana cara mendapatkan uang dari DANA?
DANA bisa dijadikan mata pencaharian sampingan sambil mengisi waktu luang, berikut beberapa cara mendapatkan uang dari aplikasi DANA, di antaranya:
- Jual Pulsa dan Paket Data
- Jual Token Listrik
- Membuka Jasa Transfer
- Membuka Jasa Top Up E-Wallet
- Menjual Akun DANA
- Jasa Membayar STNK
- Jasa Upgrade DANA
- Neo+
Apakah uang yang ada di DANA bisa dicairkan?
- Buka aplikasi DANA dan pilih menu penarikan uang (cashout).
- Pilih metode Pegadaian.
- Kunjungi Pegadaian terdekat.
- Sampaikan ke petugas jika kalian ingin tarik saldo DANA.
Mengisi DANA di mana?
Cara top up DANA sendiri bisa dilakukan melalui berbagai platform. Mulai dari top up DANA lewat ATM, mobile banking, internet banking, hingga gerai minimarket seperti Alfamart, Alfamidi, dan Indomaret. Top up DANA diperlukan jika pengguna ingin menggunakan aplikasi ini dalam melakukan transaksi nontunai dan nonkartu
Top up DANA di mana?
Cara isi saldo DANA melalui toko Alfamart, Alfamidi, DanDan, atau Lawson:
- Kunjungi toko Alfamart, Alfamidi, DanDan, atau Lawson terdekat.
- Informasikan kepada kasir bahwa Anda ingin melakukan Isi Saldo DANA.
- Informasikan kepada kasir nomor ponsel Kamu.
- Informasikan kepada kasir jumlah isi saldo yang diinginkan.
Apakah ada biaya bulanan di DANA?
Tidak ada biaya administrasi bulanan yang dikenakan pada pengguna DANA.
Ambil uang DANA di Alfamart kena biaya berapa?
Biaya Admin tarik saldo DANA di Alfamart dan Pegadian adalah Rp 3.000
Isi saldo DANA 50 ribu bayar berapa?
Pengisian akan berhasil dilakukan jika proses pengisian telah di dilakukan oleh kasir Alfamart dan saldo secara otomatis akan masuk. Biaya isi saldo DANA di Alfamart ini tidak ada atau bisa dikatakan gratis. Jadi jika melakukan pengisian 50 ribu maka Anda membayar 50 ribu tanpa tambahan lainnya.
Bagaimana cara tarik tunai DANA di Alfamart?
Cara Tarik Tunai DANA di Alfamart 2023
- Langkah pertama, silahkan kunjungi Alfamart.
- Kemudian buka dan masuk ke aplikasi DANA dari ponsel Anda.
- Berikutnya pilih opsi 'Cashout'.
- Lalu pilih Alfamart perantara pencairan saldo DANA.
- Tunggu beberapa saat hingga aplikasi menampilkan kombinasi kode token.
Apakah menggunakan DANA harus punya KTP?
Meski Anda tidak bisa upgrade DANA Premium tanpa KTP, untuk membuat akun DANA tidak harus dilakukan dengan verifikasi KTP
Apakah saldo DANA akan hangus jika tidak digunakan?
Jangan panik dulu, uang Anda di aplikasi Dana tidak akan hangus kok.
Top up DANA di indomaret kena biaya berapa?
Biaya admin sebesar Rp 2.500
Tarik DANA di Indomaret minimal berapa?
Minimum penarikan tunai di Indomaret adalah Rp50.000, dengan limit maksimum per transaksi adalah Rp1.000.000 dan Rp 5.000.000 per hari.
Apa bedanya DANA premium dan biasa?
DANA users hanya dapat menyimpan nominal hingga Rp2.000.000, sedangkan DANA Premium dapat menyimpan nominal hingga Rp20.000.000.